Membuat Organizer Alat Tulis dari Pipa (DIY)



Tidak rela liat bekas pipa nganggur hasil kreasi pipa beberapa minggu lalu, potong..potong..potong.., panjangnya random, tempel satu sama lain, lalu dicat pilok, kasih alas.. Jadi deh organizer alat tulis..

Khusus ini motongnya jangan menggunakan gergaji karena akan ada remah-remah dan kasar meski diamplas sekalipun. Tapi pake cutter pipa (bentuk seperti gunting) supaya mulus bekas potongnya.

Pengerjaan : butuh waktu super singkat. Yg lama itu menunggu lem kering dan menunggu cat kering yang tidak mesti ditungguin.. :D





Ini hasilnya:





Organizer alat tulis DIY digunakan di kantor



Popular posts from this blog

Cara Membuat Lampu Hias Meja (DIY) dari Paralon / Pipa | Kreasi Pipa

Tutorial Menjahit Masker 3D (Dewasa) dengan Slot Filter

Cara Memaksimalkan Ruang Box Filter Aquarium

Pelapis dalam Pembuatan Tas

Cara Membuat CO2 (DIY) untuk Aquascape

Pengalaman Menggunakan Filter Jebo 225 (Canister) Selama 3 Tahun

Laptop Lemot Jangan Buru-Buru Beli Baru, Coba Upgrade HDD ke SSD Dulu, ASUS X441M

Susunan Isi Box Filter Aquarium | Unsur Mekanis, Biologis, Kimiawi

Berbagai Tutorial Cara Membuat Masker (Tali / Karet / 3D / Masker Hijab / Masker Anak)

Cara Membuat Media Rumah Bakteri Kaldnes, Cukup Botol Bekas