Cara Mencegah Box Filter Aquarium Meluber karena Pompa Terlalu Kuat
Halo rekan semua, terutama bagi pencinta aquarium dengan filter berjenis top filter, atau dengan kata lain overhead sump filter. Nah..tentu tidak sedikit yang mengalami bahwa box filter aquariumnya meluber kesamping. Bisa dengan alasan macam-macam, seperti beli pompa terlalu kuat lah.. box filter kekecilan lah... dan sebagainya.
Nah, disini saya mau mencoba sharing sedikit mengenai box filter saya, dimana pompa yang digunakan tidak tanggung-tanggung, yaitu 2800 L/H (liter / jam). Tentu ini kapasitas yang sering dipakai di kolam ikan kecil, dan jarang dipakai di aquarium.
Tetapi saya mengakalinya dengan metode pecah arus, dengan syarat tidak mengurangi debit air. Jika debit air dipaksa dikurangi, itu dapat menyebabkan kerusakan pada pompa.
Lebih detailnya, yok tonton videonya.
Jangan sungkan mampir ke channel nya ya, like dan subscribe berpahala, aamiin... :)
Semoga bermanfaat :)